01/08/12

Hunter Agency

Bangunan Hunter Agency
Hunter Agency adalah tempat dimana para Hunter profesional dapat mencari pekerjaan. Aturan disini begitu ketat hingga hanya Hunter profesional yang menguasai Nen saja yang diterima. Karena bersifat rahasia maka untuk menemukan lokasi Hunter Agency ini pun juga begitu sulit karena letak dan bangunannya yan tak terduga.

Resepsionis menanyai hunter pro apakah bisa melihat Nen nya sebagai uji kelayakan
Hunter Agency dijaga oleh seorang recepsionis. Dia memiliki wewenang untuk menerima ataupun menolak Hunter profesional yang datang sesuai dengan kelayakannya. Ukuran kelayakan ini biasanya ditentukan oleh penguasaan Nen. Resepsionis ini bisa menolak Hunter Pro yang memiliki lisensi Hunter namun belum menguasai Nen.

Resepsionis memberikan rekomendasi pekerjaan
Jika Hunter Pro layak dan diterima, resepsionis akan memberikan rekomendasi pekerjaan atau informasi pekerjaan yang sesuai dengan apa yang di inginkan oleh Hunter Pro tersebut. Setelah itu Hunter Pro bisa langsung menuju lokasi boss yang membutuhkan pekerja untuk pekerjaan tersebut.


Anda sedang membaca artikel tentang Hunter Agency dan anda bisa menemukan artikel Hunter Agency ini dengan url http://hunterxhunterisland.blogspot.com/2012/08/hunter-agency.html,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Hunter Agency ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link Hunter Agency sumbernya.

0 comments:

Posting Komentar

Pedoman Berkomentar:
1. Berkomentarlah dengan kalimat yang sopan (NO SARA!).
2. Dimohon untuk tidak berkomentar SPAM.
3. Dilarang menggunakan nama ANONIM (Anonymous).
4. Dilarang pula meletakkan link hidup dalam komentar.

-Komentar yang mengabaikan Pedoman diatas akan DIHAPUS-